Rekomendasi Destinasi Wisata di Bandung, Cocok Dikunjung Bersama Keluarga

0 Comments

Rabu, 15 Juni 2022

Tempat wisata Lebaran di Bandung menjadi salah satu pilihan keluarga untuk mengisi waktu luang. Kamu bisa mengajak anak-anak dan keluarga besar untuk melepas penat di berbagai objek wisata yang sangat seru. Apalagi untuk kamu yang tidak bisa mudik Lebaran, pergi ke tempat wisata jadi cara asyik untuk melepas penat.

Di Bandung ada begitu banyak wisata keluarga yang jadi rekomendasi untuk mengisi libur Lebaran. Berikut ini adalah rekomendasi destinasi wisata di Bandung yang bisa dijadikan opsi pilihan kamu untuk berwisata ketika sedang menikmati waktu-waktu libur.

Farm House

Untuk kamu yang ingin sekali merasakan suasana di Eropa, atau ingin cosplay menjadi noni-noni Belanda, saat libur lebaran nanti kamu dapat mewujudkannya. Bukan datang ke Belanda, tapi mengunjungi Farm House yang berada di Lembang. Berada di sana seperti kamu sedang memasuki kawasan Eropa, lengkap dengan kostum yang bisa disewa.

Farm House memiliki daya tarik yang sangat besar, terutama untuk kamu para pecinta wisata yang instagramable. Indahnya bunga-bunga yang bermekaran dan rumah-rumah yang terlihat sangat antik yang menjual berbagai jenis barang unik, bisa menjadi spot foto yang bagus.

Floating Market

Masih di daerah Lembang, objek wisata yang juga sangat terkenal dan menjadi favorit ketika wisatawan sedang berkunjung ke Bandung, yaitu objek wisata Floating Market. Tempat ini sangat cocok untuk dijadikan sebagai destinasi wisata keluarga.

Area Floating Market juga sangat luas, di beberapa spot juga terdapat banyak gazebo dan kursi-kursi untuk beristirahat. Jika kamu membawa si kecil, kamu bisa mengenalkan alam sekitar, sehingga mendukung suasana bermain sambil belajar dari alam.

Dusun Bambu

Memadukan keindahan alam dan budaya tradisional, Dusun Bambu didesain untuk pengalaman wisata alam yang sangat berkesan, seperti jalan-jalan santai menghirup sejuknya udara di Lembang, bersepeda, menikmati kuliner lezat, hingga mengunjungi replika pedesaan tradisional yang berjejer sangat rapi dan menjadi spot yang cukup iconic dan instagramable di sana.

Itulah rekomendasi destinasi wisata di Bandung yang bisa kamu kunjungi bersama keluarga. Menikmati liburan bersama keluarga memanglah terasa menyenangkan, namun ada juga hal yang menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memanglah terasa menyenangkan dan jika menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.

Tags: , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , , ,

Leave a Reply

Your email address will not be published.