Rekomendasi Destinasi Wisata di Jepara, dari Bukit Sampai Air Terjun
Selasa, 10 Mei 2022
Jepara, Jawa Tengah, dikenal sebagai salah satu tempat kelahiran seorang Pahlawan Nasional, yaitu Raden Ajeng Kartini atau R.A. Kartini. Selain itu, wilayah ini juga memiliki banyak destinasi wisata yang wajib untuk dikunjungi oleh para wisatawan lokal maupun mancanegara.
Bagi kamu yang berencana liburan ke Jepara dan masih bingung mau ke mana, berikut ini adalah rangkuman beberapa rekomendasi sejumlah tempat wisata yang ada di wilayah Jepara, Jawa Tengah.
Bukit Bejagan
Bukit yang satu ini memiliki pemandangan yang bisa dijadikan sebuah latar foto yang sangat Instagramable. Letaknya juga masih berada di kawasan Desa Wisata Tempur. Jadi, pengunjung yang bisa datang kemari sembari menyicipi kopi khas dari warga sekitar.
Untuk kamu yang ingin mampir ke Bukit Bejagan dan menikmati panorama alam yang sangat indah di Bukit Bejagan, wajib membayar tiket parkir mulai dari Rp 5.000, hal ini dikutip dari keling.jepara.go.id.

Desa Wisata Tempur
Jepara juga memiliki desa wisata yang bernama Tempur yang dikelilingi gunung-gunung. Adapun aliran sungai yang ada di desa ini diketahui berasal dari mata air Gunung Muria. Lokasi Desa Wisata Tempur berada di kawasan lereng Gunung Muria, tepatnya berada di Guagah, Tempur, Kecamatan Keling, Jepara, Jawa Tengah.
Kebanyakan masyarakat yang tinggal di area ini bekerja sebagai penghasil kopi yang sudah dikenal luas di masyarakat Jawa Tengah, dilansir dari tic.jepara.go.id. Bahkan, produk kopi unggulan dan sangat terkenal dari desa ini juga sampai diekspor ke luar negeri.

Air Terjun Jurang Nganten
Berikutnya ada tempat wisata alam yang bernama Air Terjun Nganten, yang bisa dikunjungi untuk kamu yang sedang ingin healing. Lokasi Air Terjun Jurang Nganten ini berada di Desa Tanjung, Kecamatan Pakis, Kabupaten Jepara. Tinggi air terjunnya mencapai sekitar 50 meter. Air terjun ini memiliki arus yang cukup deras dan dikelilingi oleh banyak pepohonan. Harga tiket masuk ke Air Terjun Jurang Nganten per orang mulai dari Rp 5.000.

Bisa menikmati berbagai macam destinasi wisata di Jepara, Jawa Tengah merupakan hal yang sangat menyenangkan, namun ada juga hal menyenangkan lainnya yaitu bermain slot. Bermain slot memanglah menyenangkan dan jika menang itu hanyalah bonus dari keberuntungan.
Tags: agen bola terpercaya, agen judi bola terpercaya, Air Terjun Jurang Nganten, Bukit Bejagan, Desa Wisata Tempur, destinasi wisata bali, destinasi wisata bandung, destinasi wisata bogor, destinasi wisata indonesia, destinasi wisata jakarta, destinasi wisata jogja, destinasi wisata lombok, destinasi wisata malang, destinasi wisata semarang, destinasi wisata solo, Jawa Tengah, rekomendasi tempat wisata di bali, rekomendasi tempat wisata di bandung, rekomendasi tempat wisata di bogor, rekomendasi tempat wisata di jakarta, rekomendasi tempat wisata di jogja, rekomendasi tempat wisata di lembang, rekomendasi tempat wisata di malang, rekomendasi tempat wisata di medan, rekomendasi tempat wisata terdekat, sbobet agen bola terpercaya, situs judi bola terpercaya, situs judi online terpercaya, tempat instagramable di bandung, tempat wisata murah, tempat wisata murah bandung, tempat wisata murah di bandung, tempat wisata murah di bogor, tempat wisata murah di jakarta, tempat wisata murah di jogja, tempat wisata murah di lembang, tempat wisata murah di malang, tempat wisata murah meriah di bandung, tempat wisata murah meriah di jabodetabek, tempat wisata terdekat, Travel Hits, Travel Jepara, trik bermain slot, wisata alam bandung murah, Wisata Bandung, wisata bandung murah, wisata bandung murah meriah, wisata batu murah, wisata bogor murah, wisata ciwidey murah, Wisata Indonesia, Wisata Jepara, wisata jogja 2021, wisata jogja gunung kidul, wisata jogja instagramable, wisata jogja murah, wisata kaliurang, Wisata Kekinian, Wisata Keren, wisata lembang murah, wisata malang murah, wisata murah di bali, wisata murah di bandung, wisata murah di batu, wisata murah di bogor, wisata murah di jakarta, wisata murah di lembang, wisata murah di malang, wisata murah di puncak, wisata murah jogja, wisata puncak murah, wisata solo